Ini Dia Geng 6 Bahasa Gaul Korea! Mulai Dari Kata Kkamnol Hingga Kata Yeochin

2 November 2022, 04:38 WIB
Simak bahasa gaul Korea yang akan buat kamu makin keren? /

KILASCIMAHI – Kamu sudah tahu arti dari kata Kkamnol hingga kata Yeochin ? Bahasa gaul aul asal negeri KPop.

Nah dalam ulasan kali ini kita akan bahas tuntas 6 bahasa gaul korea, mulai dari kata Kkamnol hingga kata Yeochin.

Yuk simak berikut ini 6 bahasa gaul Korea, mulai dari kata Kkamnol hingga kata Yeochin.

Dikutip oleh kilascimahi.com dari akun Instagram @hi.hanguk, 6 bahasa gaul Korea, mulai dari kata Kkamnol hingga kata Yeochin.

Baca Juga: Jadwal TV dan Link Nonton RCTI Hari ini, Rabu 2 November 2022 Ada Preman Pensiun S7 dan Ikatan Cinta

Pastinya anak kpoper dan para pecinta drama suka kepo sama bahasa gaul Korea kan?

Nah, pas banget nih kita bakal ngebahas 6 bahasa gaul Korea yang wajib banget kamu tahu geng.

Bahasa gaul Korea yang pertama yaitu Kkamnol, yang memiliki arti kaget banget, atau shock berat.

Bahasa gaul Korea yang kedua, Shimkung yang berarti perasaan deg-degan, atau berdebar.

Baca Juga: Link Nonton dan Jadwal TV MNCTV Hari Ini, Rabu 2 November 2022 Ada Uang Kaget Lagi dan Bedah Rumah Lagi

Bahasa gaul Korea yang ketiga ada kata menbung, yang berarti mental break down.

Keempat, ada kata mossol yang berarti jomblo sejak lahir. Siapa nih yang dari lahir sampai sekarang masih jomblo? Hayooo ngaku guys.

Bahasa gaul Korea berikutnya ada kata Namchin, yang berarti sebutan kepada pacar laki-laki.

Bahasa gaul Korea yang terakhir ada yeochin yang berarti sebutan kepada pacar perempuan.

Baca Juga: Simak Jadwal Acara TV ANTV Hari Ini, Rabu 2 November 2022 Lengkap Dengan Link Nonton, Ada Suami Pengganti

Nah itu dia 6 bahasa gaul korea, mulai dari kata Kkamnol hingga kata Yeochin.

Mana nih bahasa gaul Korea yang belum kamu tahu?

Jangan sampai ketinggalan bahasa gaul Korea ya guys, apalagi kalau kamu merupakan kpopers ataupun pecinta drakor.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Trans 7 Hari Ini, Rabu 2 November 2022, Ada Lapor Pak, Anak Sekolah dan Makan Receh

Bahasa gaul ini bisa kamu aplikasikan sesama teman pecinta Korea setiap waktunya.

Demikian ulasan kilascimahi.com mengenai bahasa gaul asal Korea.***

Editor: Kamariah

Tags

Terkini

Terpopuler